Skip to main content

Posts

Contoh Kata Kenangan, Pesan dan Kesan Untuk Teman dan Guru

Contoh Kata Kenangan, Pesan dan Kesan Untuk Teman dan Guru Pesan dari Guru Untuk Siswa Nama : Drs. Elly Budhaya Jabatan : Komite Sekolah Pesan : Cintailah dan hargailah orang tua kita, kita sering begitu sibuk untuk tumbuh dewasa, namun kita lupa mereka juga bertambah tua. Nama : H. Astadja, A.Ma. Jabatan : PKS K3 Pesan : Cukuplah Allah sebagai penolong manusia, karena dialah sebaik-baik penolong. Dan kesabaran adalah cermin dari ketaqwaan. Kesan Siswa PGRI Balaraja Nama : Alya, S.Kom. Jabatan : Staff Kesan : Jangan sesekali mengucapkan selamat tinggal jika kamu masih mau mencoba, jangan sesekali menyerah jika kamu masih merasa sanggup. Jangan sesekali mengatakan kamu tidak mencintainya lagi jika kamu masih tidak dapat melupakannya. Nama : Ibrohim Jabatan : Staff K3 Kesan : Orang tua telah susah payah menyekolahkanmu IPA1   Nama : Cita Agnisa Ayususila Kata Kenangan : Tiga tahun, 3 arti. (Pelajaran, Persahabatan, Percintaan) Nama : Dennis Rohma
Recent posts

Foto Mereka Yang Kesepian

Pixabay.com  Foto Mereka Yang Kesepian   Pixabay.com  Digaleri.com Facebook.com

Kata Kenangan Sekolah, IPA2

Kata Kenangan Sekolah, IPA2 Nama : Ahmad Firdaus Kata Kenagan : Tiada hari tanpa kawan dikelas. Nama: Ahmad Royadi Kata Kenangan : Terimakasih telah membimbing saya sampai sekarang, dan sudah berjuang sampai sekarang. Baca Juga : Kata Kata Kenangan Atau Pesan Siswa SMA PGRI Balaraja Nama : Ahmad Syahrul Hidayat Kata Kenangan : Aku banyak belajar dalam meneladani insan yang data v dan pergi. Nama : Andriyan Ghozi Kata Kenangan : Canda dan tawa kita akan menjadi sebuah cerita klasik dimasa yang akan datang. Nama : Annisa Kata Kenangan : Faktanya mempertahankan sesuatu itu sulit, tapi harus, karena kalian, aku tahu arti sebuah persahabatan / pertemanan yang sebenarnya. Baca Juga : Contoh Kata Kenangan dan Pesan di Buku Tahunan Nama : Aryanti Kata Kenangan : Biarlah apa yang orang buat pada kita, janji jangan balas balik apa yang mereka lakukan. Nama : Delma Aprilia Kata Kenangan : Jangan lupakan saya teman walau kita tak bersama lagi. Nama : Deva Putri

Posterisasi Foto

Posterisasi adalah salah satu effect kamera yang di ubah secara manual artinya tidak ada kamera yang menyediakan effect ini secara otomatis jadi kalian harus mengubahnya sendiri. Namun dalam proses pembuatan atau pengeditannya tidaklah mudah hanya foto dengan pencahayaan yang pas dan tepat pada subjek wajah yang dapat terlihat bagus, agar tokoh atau orang yang ada di foto tersebut masih dapat dikenali. Ini terbukti dari 39 foto stady tour yang ada, hanya 5 foto yang dapat di edit dengan baik serta masih dapat dikenali siapa saja ada difoto tersebut.

Contoh Kata Kenangan dan Pesan di Buku Tahunan

Contoh Kata Kenangan dan Pesan di Buku Tahunan Lanjutan dari artikel sebelumnya yaitu artikel tentang kata kenangan pesan kesan. Pesan dari Guru Nama : H. Zainal Abidin, A.Md.Pd Jabatan : Wakil Kepala Sekolah Pesan : " Jika anda tidak dapat berkata baik tentang diri seseorang, janganlah yang buruk anda katakan." Nama : Suprin, S.Pd. Jabatan : Pembina Pesan : "Bunga yang mekar dalam kesulitan adalah yang paling langka dan indah dari semua." IPA1 Nama : Anis Malihah Kata Kenangan : Wahai kawan-kawan !! jangan lupa sholat 5 waktu ya.... Nama : Anisa Fitriani Kata Kenangan : Cintailah masa lalu kita jangan malu dan sedih. Nama : Bayi Sartika Kata Kenangan : Tiada hari tanpa belajar dikelas. IPA2 Nama : Andriyan Ghozi Kata Kenangan : Canda dan tawa kita akan menjadi sebuah cerita klasik dimasa yang akan datang. Nama : Annisa Kata Kenangan : Faktanya mempertahankan sesuatu itu sulit, tapi harus, karena kalian, aku tahu arti sebuah pe

Puisi Puisi WS Rendra

 Puisi Puisi WS Rendra Sajak Seorang Tua Di Bawah Pohon Oleh W.S Rendra   Inilah sajakku, seorang tua yang berdiri di bawah pohon meranggas, dengan kedua tangan kugendong di belakang, dan rokok kretek yang padam di mulutku. Aku memandang zaman. Aku melihat gambaran ekonomi di etalase toko yang penuh merk asing, dan jalan-jalan bobrok antar desa yang tidak memungkinkan pergaulan. Aku melihat penggarongan dan pembusukan. Aku meludah di atas tanah. Aku berdiri di muka kantor polisi. Aku melihat wajah berdarah seorang demonstran. Aku melihat kekerasan tanpa undang-undang. Dan sebatang jalan panjang, punuh debu, penuh kucing-kucing liar, penuh anak-anak berkudis, penuh serdadu-serdadu yang jelek dan menakutkan. Aku berjalan menempuh matahari, menyusuri jalan sejarah pembangunan, yang kotor dan penuh penipuan. Aku mendengar orang berkata : � Hak asasi manusia tidak sama dimana-mana. Di sini, demi iklim pembangunan yang baik, kemerdekaan b